htmla

Sabtu, 29 November 2008

Me-restore Data MMC

Apakah kalian pernah salah mendelete dengan tidak sengaja suatu file penting didalam MMC atau salah memformat MMC sehingga data-data yang ada hilang...Padahal file tersebut sangat penting banget dan bisa mengancam kelangsungan hidup...hehheheh..

Nah ada aplikasi pintar untuk memulihkan kembali file-file yang pernah dihapus itu. Namanya F-Recovery for MultiMediaCard.

Software ini adalah software komputer..jadi harus diinstal di komputer.

Lalu langkah-langkah apa saja yang harus dilakukan untuk mengembalikan data yang sudah hilang?
  • Instal aplikasi tersebut di PC
  • Cabut MMC lalu pasangkan ke CardReader
  • Jalankan aplikasinnya lalu akan ada kotak kecil dibagian kiri Window aplikasi, berisikan huruf A, C, D dan seterusnnya, tergantung dari jumlah memori yang tertanam di PC.
  • Pilih huruf (drive) tempat MMC berada.
  • Selanjutnnya kita perlu menyiapkan folder tujuan, dimana nantinnya file yang dipulihkan akan disimpan.
  • Tekan kotak browser untuk memilih folder yang telah dibuat lalu tekan OK
  • Dibawah kotak browser, ada kotak 'file name prefix' untuk memberi nama dasar pada file-file yang dipulihkan. Dalam keadaan defoult kotak ini akan berisi kata 'image'. Ganti saja kalau Kamu menginginkan nama lain.
  • Apabila semua sudah siap, klik tombol START dan tunggu beberapa menit untuk F-Recovery for MultiMediaCard akan memulai melakukan recovery data secara langsung.
  • Muncul proses yang ditunjukkan baris putih ' recovery progres' yang menunjukkan bahwa proses tengah berlangsung.
  • Dibawahnya, area status akan memperlihatkan pada anda berapa file yang telah ditemukan dan direkonstuksi.
Setelah F-Recovery for MultiMediaCard berhasil membaca semua isi media, kita akan menemukan file-file yang telah direkonstruksi di folder tujuan.

Dalam beberapa percobaan, cara ini juga bekerja terhadap MMC yang pernah diformat.Fie yang pernah terhapus sebelum MMC terformat bisa juga dipulihkan. Hebat bukan?

Software ini dibuat untuk semua jenis kartu memori. Software ini berbayar dab dapat Anda beli seharga 49 US$ melalui internet atau download saja versi trialnnya, lalu membelinnya (register) secara online.

Selamat Mencoba.^^

Sumber: mobile guide

Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

Related Articles



0 comments: on "Me-restore Data MMC"

Posting Komentar